Pep Guardiola yang merasa puas dengan permainan timnya meski harus mengalami kekalahan 1-0 atas Atletico Madrid pada leg pertama semi final Liga Champions pada dini hari tadi.
Pelatih asal Spanyol ini sangat berharap tim asuhannya ini bisa mengembalikan kedudukan pada leg kedua nanti, meskipun Bayern Munchen sudah memiliki peluang besar untuk menjuarai Bundesliga tetapi Guardiola ingin Munchen bisa bermain dengan baik seperti pada Bundesliga.
Pada leg pertama final Liga Champions ini Atletico berhasil meraih kemenangan dikandang sendiri, Saul Niguez mencetak gol pada menit ke 11, hingga pertandingan usai skor tetap bertahan 1-0 yang akhirnya di menangkan oleh Atletico Madrid.
Dengan kekalahan pada leg pertama Guardiola sudah sangat puas dengan permainan timnya yang sudah bermain dengan baik menghadapi serangan dari Atletico. Dan berharap pada leg kedua nanti anak asuahan nya bisa memenangkan pertandingan untuk maju ke final Liga Champions.